HUKUM SHALAT BERJAMAAH KETIKA SAFAR

Pertanyaan: Apabila musafir menetap di sebuah negeri selama kurang dari empat hari, apakah wajib baginya hadir shalat berjamaah di masjid ataukah dia shalat di manapun dia inginkan? Jawaban:Shalat berjamaah wajib bagi siapa yang diwajibkan dari kalangan lelaki. Semua nash yang datang bentuknya mutlak tidak mengecualikan musafir dari kewajiban ini. Kapan saja seseorang berada di sebuah […]