Apakah Mandi Dapat Menjadi Pengganti Wudhu?
Soal: Wahai Syaikh yang mulia, jika seseorang mandi dengan niat sebagai pengganti wudhu, apakah mandinya ini mencukupinya untuk tidak berwudhu lagi? Jawab: Jika seseorang mandi dengan niat untuk wudhu dan dia tidak berwudhu setelahnya, maka mandinya tidak sah sebagai pengganti wudhu, kecuali mandi junub. Jika mandinya karena junub, maka tidak mengapa mandinya tadi mengganti wudhu […]
Menasehati Pemerintah
Menasehati Pemerintah Hal yang perlu untuk kita sadari dan patut untuk kita fahamkan kepada seseorang adalah, bahwa pemerintah/ pemimpin/ Waliyul Amri adalah manusia biasa yang kadang benar dan kadang salah. Tidak terus-terusan salah dan tidak juga terus-terusan benar. Waliyul Amri/ Pemerintah/ Pemimpin masuk ke dalam kerangka sabda Nabi Shalallahu’alaihi wa sallam …كُلُّ بَنِيْ آدَمَ خَطَاءٌ “Setiap […]
Barakah Ilmu Hadits Akan Tampak Pada Dua Hal Ini
Asy-Syaikh Muhammad Nashiruddin al-Albani rahimahullah mengatakan: Barakah ilmu hadits itu akan tampak pada: Yang pertama, akhlak ahlul hadits Kemudian yang kedua tampak pada pemikiran dan madzhabnya Jika engkau melihat seorang ahli hadits, namun ternyata akhlaknya tidak baik dan pemikirannya (akidah dan manhajnya) tidak lurus, maka ketahuilah bahwa sesungguhnya dia itu belajar hadits karena perkara duniawi, bisa […]
Apa Hukum Seorang yang Durhaka Kepada Kedua Orang Tuanya, dan Bagaimana Cara Bertaubat Darinya?
APA HUKUM SEORANG YANG DURHAKA KEPADA KEDUA ORANG TUANYA, DAN BAGAIMANA CARA BERTAUBAT DARINYA? Asy Syaikh Shalih Fauzan bin Abdillah al Fauzan حفظه الله Pertanyaan: Apa hukum seorang yang durhaka kepada kedua orang tuanya dan bagaimana cara bertaubatnya? Jawaban: Durhaka kepada kedua orang tua merupakan salah satu dosa besar, bahkan dia terletak setelah dosa syirik […]